Samsung Galaxy S4 Warna Biru

Samsung Rilis Galaxy S4 Warna Biru?

TeknoFlas.com – Samsung Rilis Galaxy S4 Warna Biru? – Samsung sepertinya tak henti menciptakan inovasi untuk menggaet pecinta gadget, kali ini setelah sukses merilis Galaxy S4 versi hitam dan putih kabarnya samsung akan menyuguhkan varian warna biru untuk Galaxy S4.

Samsung Galaxy S4 Warna Biru

Seperti TeknoFlas kutip dari SamMobile Senin (13/5/2013) menyebutkan hari ini warna baru Galaxy S4 dengan nama “Blue Arctic” muncul di Jepang melalui Operator DoCoMo. Blue Arctic kemungkinan akan dirilis di Jepang pertama kali mulai bulan Juni depan. Informasi ini terkuak dari bocoran dokumen internal presentasi Docomo.

Jika benar Samsung Galaxy S4 tersedia dalam warna biru tentunya akan menambah ketertarikan pengguna yang bosan dengan warna hitam dan putih. Sayangnya tidak ada informasi lengkap mengenai tersedianya varian warna biru dari Samsung Galaxy S4 di Indonesia.

Baca Juga  Intip Tentang Spesifikasi Samsung Galaxy Note 5 Disini

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *