Samsung Galaxy Tab 3 Vs Tab 2

Hasil Benchmark Galaxy Tab 3 Vs Tab 2

TeknoFlas.com – Hasil Benchmark Galaxy Tab 3 Vs Tab 2 – Meskipun baru diperkenalkan beberapa hari lalu, Samsung Galaxy Tab 3 sudah menampakkan hasil benchmark. Jika dibandingkan dengan generasi sebelumnya yaitu Galaxy Tab 2 ternyata Tab 3 mendapatkan peningkatan peforma yang signifikan.

Samsung Galaxy Tab 3 Vs Tab 2

Hasil benchmark memperlihatkan bahwa Samsung Galaxy Tab 3 dengan dukungan chipset Marvell PXA986 dengan processor dual-core Cortex A9 berkecepatan 1.2 GHz mendapatkan nilai lebih tinggi dibandingkan Galaxy Tab 2. Untuk selengkapnya mengenai perbandingan benchmark silahkan mengunjungi link ini.

Seperti kita ketahui Galaxy Tab 3 7.0 yang mengusung layar 7 inci resolusi WSVGA (1024×600 piksel), prosesor dual core 1.2GHz dan RAM 1GB serta storage 8/16GB ini akan mulai dijual pada awal Mei untuk versi WiFi. Sedangkan untuk versi 3G diperkirakan pada bulan Juni mendatang

Baca Juga  Perusahaan Teknologi Asal Korea Selatan Baru Saja Hadirkan Edisi Khusus Samsung Galaxy S6 Edge Iron Man

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *