TeknoFlas.com – Acer Liquid E600 merupakan ponsel android yang mempunyai kelebihan di fitur kameranya yaitu dengan dual kamera untuk kamera belakang berresolusi 8 MP yang dilengkapi dengan autofokus dan LED flash yang berfungsi untuk penerangan saat pengambilan gambar disuatu ruangan yang redup.
Layar yang terdapat pada ponsel android ini sudah menggunakan type layar IPS dan berukuran LCD 5,0 pixel dan berresolusi 480 x 854 piksel yang akan membuat nyaman digenggaman tangan dan akan menambah penampilan semakin indah, Untuk Kapasitas memory ponsel android ini mempunyak kapasitas internal sebesar 4 GB jika terasa kurang bisa ditambahkan memory eksternal yang mampu samapi 32 GB membuat kapasitas penyimpanan semakin banyak.
Dapur pacu yang ditanamkan untuk pendukung ponsel android ini dengan prosesor quad core berkecepatan 1.2 GHz Snapdragon 400, GPU Adreno 305 ditambah 1 GB RAM yang membuat ponsel android ini semakin lancar dalam menjalankan perangkat android ini. Untuk mendukung semua perangkat android ini dibekali baterai berkapasitas 2500 mAh yang akan membuat ponsel android ini bertahan selama 1 hari lebih.
Fitur lainnya untuk medukung kerja peragkat android ini dengan adanya konektivitas 3G dan HSDPA untuk koneksi internet dengan kecepatan tinggi dan WiFi untuk berinternetan di suatu tempat yang sudah tersedia hotspot, untuk lainnya juga ada GPS, A-GPS, FM Radio, BBM, Dual SIM GSM yang membuat ponsel android ini semakin di minati. Ponsel Acer Liquid E600 dibanderol sekitar 2 jutaan.