Inilah Video iklan pertama Moto G

Inilah Video Iklan Pertama Moto G

TeknoFlas.com – Moto G merupakan smartphone terbaru dari Motorola yang belum lama ini dirilis, untuk strategi marketing Motorola merilis sebuah iklan pertama dari perangkatnya tersebut. Video iklan tersebut muncul melalui situs YouTube dengan durasi 1 menit dan menampilkan warna-warni khas dari Moto-G yang disebut sebagai smartphone versi murah dari Motorola.

Inilah Video iklan pertama Moto G

Dalam video iklan pertama Moto G nampaknya Motorola menekankan keunggulan dari Moto G untuk memicu daya jual smartphone terbarunya tersebut. Demikian seperti dikutip TeknoFlas dari Phone Arena, Kamis (13/11/2013). Anda penasaran seperti apa video iklan Moto G? simak videonya di bawah ini:


Video Source: http://youtu.be/VunSqD1MOjE

Bagaimana menurut sahabat TeknoFlas? menarik bukan?

Baca Juga  Motorola Moto X Dirilis Awal Agustus?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *