Perbandingan Samsung Galaxy Ace 3 vs Samsung Galaxy Core Duos

Samsung Galaxy Ace 3 vs Samsung Galaxy Core Duos dalam Perbandingan

TeknoFlas.com – Perangkat Samsung memang boleh dibilang menjadi raja saat ini. Mulai dari kelas premium sampai kelas menengah mereka memiliki jagoan tersendiri, nah kali ini tim teknoflas ingin memberikan perbandingan antara Samsung galaxy ace 3 vs Samsung Galaxy Core duos yang masuk jajaran ponsel kelas menengah.

Perbandingan Samsung Galaxy Ace 3 vs Samsung Galaxy Core Duos

Kedua ponsel ini dibandrol seharga 2 jutaan, atau silakan melihat harga Samsung galaxy Ace 3 dan Juga Samsung Galaxy Core Duos yang dilengkapi dengan spesifikasi sampai berlaku untuk bulan November 2013 ini.

Dan berikut ini ulasan lengkap mengenai perbandingan Samsung Galaxy Ace vs Samsung galaxy core Duos.
 Alasan untuk memilih Samsung Galaxy Ace 3

  • Tingkat kerapatan piksel layar lebih lebih tinggi 233 ppi vs 217 ppi
  • Ukuran Lebih Kecil 74.47 cm³ dibanding 78.67 cm³
  • Lebih tipis 62.7 mm dibanding 67.6 mm
  • Bluetooth Galaxy Ace 3 memiliki versi yang lebih baru yakni versi 4 dibanding versi 3
  • Body lebih pendek 121.2 mm dibanding 129.3 mm
  • Kecepatan Downlaod lebih baik 14.4 MBits/s dibandingkan 7.2 MBits/s
  • Kualitas video Perekaman lebih bagus 720 x 30 fps dibanding 480 x 30 fps

Alasan untuk memilih Samsung Galaxy Core Duos

  • Tenaga batrei lebih besar 1800 mAh dibandingkan 1500 mAh.
  • CPU lebih Cepat 2 x 1.2 GHz dibandingkan 2 x 1 GHz
  • Layar lebih besar 4.3 Inch dibandingkan 4 inch
  • Memori Internal 2 kali lebih besar yakni 8GB dibandingkan dengan 4 GB
  • Support untuk Dua kartu

Diatas merupakan data yang bisa kami sajikan untuk anda yang sedang bingung menentukan pilihan antara Samsung galaxy Ace atau Samsung Galaxy Grand Duos, tapi yang pasti kedua ponsel ini sudah bisa menjalankan aplikasi BBM for Android dengan lancar.

Baca Juga  Harga Samsung Galaxy Ace 3 Akhir Juli 2014

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *