Tag Archives: HTC One

Harga HTC One Baru dan Bekas Januari 2014

Harga HTC One

TeknoFlas.com – HTC One yang merupakan salah satu smartphone tersukses dari HTC memang agak telat masuk Indonesia, meski demikian, ponsel yang diproyeksikan sebagai pesaing Galaxy S4, Sony Xperia Z ini juga memperoleh kesuksesan dalam penjulananya. Meskipun pada awal kehadiranya perangkat ini dibarol cukup mahal, akan tetapi dengan fitur serta spesifikasi …

Baca Selanjutnya »

HTC One+ Diperkirakan akan Dirilis Februari 2014 Mendatang

HTC One+ Diperkirakan akan Dirilis Februari 2014 Mendatang

TeknoFlas.com – Teka-teki penerus smartphone HTC One akhirnya terkuak juga. Sebelumnya smartphone suksesor HTC One ini dikabarkan akan bernama HTC M8. Terkini diketahui ternyata perangkat tersebut akan hadir di pasaran dengan nama HTC One+. Seperti dilansir Softpedia, Sabtu (4/1/2013), perangkat HTC One+ kemungkinan akan dirilis bersamaan dengan Galaxy S5 milik …

Baca Selanjutnya »

HTC One Dapatkan Update Adroid KitKat Akhir Januari

HTC one Dapatkan Update Adroid KitKat

TeknoFlas.com – Kabar gembira buat para pengguna perangkat HTC one, kabar terbaru menyebutkan flagship besutan pabrikan Taiwan ini akan mendapatkan update firmware ke versi Android KitKat pada akhir Januari mendatang. Menurut akun twitter HTC Amerika, para pengguna HTC one untuk Verizon Wireless memang mengalami penundaan update ke versi 4.3, akan …

Baca Selanjutnya »

Hasil Benchmark iPhone 5S Ungguli Galaxy S4 dan HTC One

TeknoFlas.com – Peluncuran perangkat iPhone 5S beberapa waktu yang lalu memang bayak mengundang komentar, baik itu bernada miring maupun yang positif.Seperti dalam rilis resminya spesifikasinya, iPhone 5S dibekali dengan prosesor baru A7 dengan arsitektur 64-bit serta mempunyai kecepatan 1.3GHz dual-core. Biarpun dilihat dari kaca mata awam prosesornya tidak segahar perangkat …

Baca Selanjutnya »

HTC One Segera Dapatkan Update Android 4.3 Jelly Bean

HTC One Segera Dapatkan Update Android 4.3 Jelly Bean

TeknoFlas.com – Smartphone HTC One akan Segera mendapatkan update software Android ke versi 4.3 Jelly Bean, hal ini disampaikan oleh Presiden HTC Amerika, Jason Mackenzie, via Akun Twitternya. Mackenzie Menuliskan tentang perangkat HTC One yang akan segera mendapatkan update Android 4.3 Jelly Bean beberapa hari ke depan. Sayang sekali untuk …

Baca Selanjutnya »

HTC Siapkan HTC One Warna Emas?

HTC Siapkan HTC One Warna Emas

TeknoFlas.com – HTC One merupakan ponsel andalan dari vendor asal Taiwan yakni HTC, baru-baru ini kabarnya perusahaan tersebut tengah menyiapkan ponsel andalannya tersebut dalam warna emas setelah varian hitam, perak, biru bahkan merah sudah beredar di pasaran. Seperti TeknoFlas kutip dari GSMArena, Jum’at (13/9/2013) menyebutkan sebuah bocoran baru memperlihatkan panel …

Baca Selanjutnya »

HTC One Tampil Baru dengan Warna Biru Metalik

HTC One Tampil Baru dengan Warna Biru Metalik

TeknoFlas.com – HTC selalu ingin tampil beda dengan produsen smartphone yang lain. Setelah sebelumnya merilis HTC One dengan warna merah menyala, kini perusahaan asal Taiwan ini merilis versi baru dengan warna Blue Metalic atau biru metalik. Tentunya terlihat sangat cerah untuk seri HTC One yang semula tersedia dalam balutan abu-abu …

Baca Selanjutnya »

Inilah Perbedaan HTC One mini dan HTC One

Inilah Perbedaan HTC One mini dan HTC One

TeknoFlas.com – HTC secara resmi mengumumkan HTC One Mini beberapa hari yang lalu. Apa yang menjadi perbedaan dengan pendahulunya HTC One? Berikut ini TeknoFlas merangkum beberapa perbedaan yang ada pada kedua smartphone antar HTC One dan HTC One Mini dari beberapa sumber. Desain Untuk desain, jelas terlihat perbedaan kedua smartphone …

Baca Selanjutnya »

HTC One Indonesia Dapatkan Update Android 4.2.2

HTC One

TeknoFlas.com – Kabar gembira buat anda pengguna perangkat HTC One di Indonesia, karena HTC sudah melakukan upgrade Sistem operasi ke versi terbaru yakni 4.2.2, dimana sebelumnya perangkat ini memakai versi 4.1.2 Jelly Bean. Pada Update kali ini, perangkat anda akan diberikan beberapa perbaikan serta penambahan fitur baru, di bawah ini …

Baca Selanjutnya »