TeknoFlas.com – Apple telah merilis iOS 7 versi beta beberapa waktu lalu, namun dalam versi beta yang ditujukan untuk para developer ini ternyata masih banyak bug dan celah yang ditemukan. Salah satunya adalah celah pada sistem keamanan lock screen. Seperti dikutip TeknoFlas dari PhoneArena, Rabu (12/6/2013) menyebutkan bug atau celah …
Baca Selanjutnya »Inikah Penampakan HTC One Mini?
TeknoFlas.com – Sebelum ponsel diluncurkan secara resmi sudah bisa dipastikan akan bocor ke publik melalui rumor dan penampakan, seperti halnya kali ini sebuah penampakan HTC One Mini yang dikabarkan akan segera dirilis pada Agustus mendatang. Seperti dikutip TeknoFlas dari GSMArena, Rabu (12/6/2013) menyebutkan HTC One Mini tampaknya akan hadir dengan …
Baca Selanjutnya »Inilah Spesifikasi Huawei Ascend P6
TeknoFlas.com – Setelah beberapa kali muncul melalui bocoran kali ini muncul sebuah dokumen internal yang menggambarkan spesifikasi Huawei Ascend P6, ponsel ini kabarnya akan diluncurkan tanggal 18 Juni 2013. Dikutip TeknoFlas dari GSMArena, Rabu (12/6/2013), Meskipun belum resmi diluncurkan Huawei Ascend P6 telah bocor ke publik melalui rumor dan penampakan. …
Baca Selanjutnya »Lemon A4 Smartphone Android Dengan Layar 5 Inch
TeknoFlas.com – Vendor handset asal India Lemon Mobile tidak mau ketinggalan ikut meramaikan market Ponsel dengan baru saja merilis produk terbaru mereka yakni Smartphone dengan Layar Sentuh sebesar 5 Inch HD yang diberi nama Lemon A4. Seperti TeknoFlas kutip dari iToday, kamis (13/06/2013) Lemon A4 besutan Lemon Mobile ini akan …
Baca Selanjutnya »Game Samurai Shodown II Segera Hadir untuk Android dan iOS
TeknoFlas.com – Kabar baik bagi Anda para pecinta game Samurai Shodown, karena permainan ini dikabarkan akan segera hadir pada perangkat Android dan iOS. Sebagai informasi, Samurai Shodown II adalah jenis game pertarungan antar samurai. Game Samurai Shodown seri sebelumnya sudah dikenal para gamers di tempat-tempat bermain video game dan sejenisnya. …
Baca Selanjutnya »Tablet Android Harga Murah Dibawah Rp 1 Juta Segera Hadir?
TeknoFlas.com – Dewasa ini perkembangan tablet di pasaran memang luar biasa. Beberapa vendor menghadirkan perangkat dengan harga yang kompetitif. Amazon misalnya, sekitar dua tahun lalu merilis tablet Kindle Fire seharga US$ 199 untuk negara tertentu. Kemudian disusul oleh perusahaan raksasa asal mountain View, Google yang meluncurkan tablet Nexus 7 dengan …
Baca Selanjutnya »Smartfren Andromax C, Android Murah Harga 600 Ribuan
TeknoFlas.com – Smartfren terus berinovasi meluncurkan produk-produk terbaru dengan harga terjangkau dengan kualitas yang tak kalah dengan gadget high-end. Bernama Smarfren Andromax C, merupakan salah satu smartphone Android murah karena hanya dibanderol dengan harga 600 ribuan. Harga murah, bagaimana dengan spesifikasinya? Andromax C mengusung prosesor Dual-Core 1GHz, GPU Adreno 203, …
Baca Selanjutnya »Inilah 3 Smartphone Android Terbaru dari Smartfren!
TeknoFlas.com – Smartfren kembali meluncurkan produk smartphone di tahun 2013 ini. Tak tanggung-tanggung, tiga produk diperkenalkan sekaligus oleh Deputy CEO Smartfren, Djoko Tata Ibrahim di Jakarta, Selasa (11/6/2013). PT Smartfren Telecom Tbk (Smartfren), selalu berinovasi dengan produk-produk baru untuk maksimalkan layanannya kepada para pelanggan. Tiga produk baru yang diperkenalkan oleh …
Baca Selanjutnya »Samsung Resmi Rilis Galaxy S4 Zoom
TeknoFlas.com -Setelah beberapa waktu yang lalu Samsung meluncurkan galaxy s4 mini dan juga galaxy s4 active, kali ini vendor asal korsel ini kembali meluncurkan varian terbaru dari seri galay S mereka yakni S4 zoom, dimana kelebihan dari s4 zoom ini adalah kemampuan kamera diatas rata-rata Yang menarik dari desain Samsung …
Baca Selanjutnya »Smartfren Rilis 7 Ponsel Bundling Berbasis Android dan Windows Phone 8
TeknoFlas.com – Smartfren sebagai salah satu penyedia jasa layanan komunikasi terkemuka di Indonesia merilis tujuh ponsel yang memiliki spesifikasi kelas tinggi yang berbasis Sistem Operasi Windows Phone 8 dan Android yang akan berjalan pada jaringan CDMA. 7 Ponsel tersebut adalah Smartfren Andromax V, New Smartfren Andromax I, Smartfren Andromax C, …
Baca Selanjutnya »