TeknoFlas.com – Pihak Samsung dikabarkan akan segera meluncurkan sebuah perangkat tablet Samsung Galaxy Tab 3 edisi anak-anak, pada 10 November mendatang. Perangkat tablet Samsung Galaxy Tab 3 ini sebagaimana dikutip TeknoFlas dari laman Softpedia, Senin (28/10/2013) dibuat khusus bagi anak-anak dan terlebih dahulu akan menyambangi pasar gadget Amerika Serikat. Tablet …
Baca Selanjutnya »Inikah Foto Google Nexus 5 Warna Putih?
TeknoFlas.com – @evleaks kembali lagi berkicau dalam akun twitternya, pada postingannya kali ini ada foto Nexus 5 dengan varian warna putih. Smartphone Google besutan LG ini memang sudah banyak ditunggu – tunggu kehadirannya. Karena kita dibikin penasaran dengan beberapa foto yang beredar baik itu di gambar pers ataupun foto aslinya. …
Baca Selanjutnya »Session dan Time Travel, Dua Fitur Baru Aplikasi Vine
TeknoFlas.com – Aplikasi layanan berbagi video milik Twitter atau yang dikenal dengan sebutan Vine kini memiliki dua fitur baru, yakni Session dan Time Travel. Sebagaimana dikutip TeknoFlas dari laman detikINET, Minggu (27/10/2013), pemilik layanan video 6 detik ini secara resmi menyatakan bahwa dua fitur terbarunya itu merupakan sesuatu yang menyegarkan. …
Baca Selanjutnya »Avoca, Tablet Android Termurah di Dunia Seharga Rp 800 Ribuan
TeknoFlas.com – Anda ingin memiliki sebuah perangkat tablet dengan budget di bawah Rp 1 juta? Tampaknya harapan Anda akan segera terwujud, pasalnya perusahaan Avoca telah menciptakan sebuah tablet Android dengan layar 7 inci dengan harga termurah di dunia. Sebagaimana dikutip TeknoFlas dari laman Softpedia, Jum’at (25/10/2013) menyebutkan bahwa tablet Avoca …
Baca Selanjutnya »Moto G, Nama Resmi Smartphone Motorola DVX Seharga Rp 2 Jutaan
TeknoFlas.com – Sebelumnya beredar kabar yang menyebutkan bahwa pihak Motorola sedang menyiapkan sebuah smartphone terbaru yang merupakan perangkat versi murah dari Moto X, yaitu dengan nama Motorola DVX. Namun, kabar terbaru juga menyebutkan bahwa Motorola akan menghadirkan smartphone bernama Moto G. Bahkan, beberapa analis menduga bahwa Moto G adalah nama …
Baca Selanjutnya »Micromax Canvas Turbo, Pesaing iPhone 5S Seharga Rp 3,5 Jutaan
TeknoFlas.com – iPhone 5S boleh saja mengklaim dirinya sebagai smartphone terkini dengan kinerja tercepat di dunia. Namun klaim tersebut belum tentu 100% benar. Pasalnya, sebuah smartphone Micromax Canvas Turbo dikabarkan telah siap menjadi pesaing kuat perangkat besutan Apple tersebut. Dikutip TeknoFlas dari laman BGR.in, Kamis (24/10/2013), ponsel cerdas Micromax Canvas …
Baca Selanjutnya »Smartphone LG G Pro Lite Dual SIM Dijual Seharga Rp 3 Jutaan
TeknoFlas.com – Kabar terbaru menyebutkan bahwa ponsel cerdas LG G Pro Lite yang mengusung dual SIM dan berjalan pada sistem operasi Android 4.1.2 Jelly Bean sudah dilempar ke pasar dan dijual dengan bandrol harga sekitar Rp 3 jutaan. Hal ini senada dengan apa yang dikutip TeknoFlas dari laman Softpedia, Jum’at …
Baca Selanjutnya »BBM Untuk Android dan iOS Takut Bermasalah, Blackberry Terapkan Waiting List
TeknoFlas.com – Akhirnya senin 21 Oktober BBM for Android n iPhone telah resmi dirilis dan dapat diunduh pada Google Play Store dan Apple App Store. Dan kini BBM juga tersedia di Samsung App Store atau juga dapat melalui situs BBM.Com dari browser smartphone anda. Jika sebelumnya server mengalami kendala mengenai …
Baca Selanjutnya »Meski Harga Samsung Galaxy S4 Mahal, Bisa Terjual 40 Juta Unit dalam 6 Bulan
TeknoFlas.com – Samsung Galaxy S4 merupakan flagship Samsung yang cukup fenomenal, setelah mencatatkan rekor penjualan 10 juta unit dalam sebulan, kini Samsung kembali memberikan pernyataan mengenai jumlah penjualan perangkat yang mulai diperkenalkan pada bulan Maret 2013 ini mencatatkan rekor baru. Meskipun sempat beredar kabar mengenai penjualan S4 yang melambat, setidaknya …
Baca Selanjutnya »Inilah Update Android 4.3 Jelly Bean untuk Galaxy Note 2 dan Galaxy S3
TeknoFlas.com – Samsung secara langsung mengumumkan bahwa akan merilis update Android 4.3 Jelly Bean untuk dua smartphone yaitu Galaxy Note 2 dan Samsung Galaxy S3 sebelum akhir tahun ini. Sebelumnya juga pihak Samsung mengonfirmasi akan ada update Galaxy S4, Galaxy S3 dan Galaxy Note 2 yang akan support untuk Galaxy …
Baca Selanjutnya »