TeknoFlas.com – Bukan rahasia lagi bahwa HTC saat ini sedang menyiapkan smartphone kelas atas penerus HTC One yang sering disebut dengan HTC M8. Berdasarkan sebuah laporan, HTC M8 akan menggunakan nama resmi sebagai All New One dan diluncurkan pada 25 Maret 2014 mendatang. Informasi penamaan dari HTC M8 sampai saat …
Baca Selanjutnya »BBM untuk Android Gingerbread Telah Diluncurkan
TeknoFlas.com – Aplikasi chatting BlackBerry Messenger atau yang lebih akrab disebut BBM secara resmi telah tersedia untuk smartphone dengan sistem operasi Android 2.3 Gingerbread. Sebelumhya, aplikasi BBM for Android hanya mendukung smartphone dengan sistem operasi Android 4.0 Ice Cream Sandwich. Pada akhir bulan Januari 2013 lalu, BlackBerry mengungkapkan bahwa pihaknya …
Baca Selanjutnya »Acer Iconia A1-B830 akan Terima Update KitKat
TeknoFlas.com – Acer secara resmi telah mengumumkan bahwa tablet seri Iconia A1-830 kan menerima update sistem operasi Android 4.4 KitKat di masa depan. Tablet Iconia A1-830 besutan Acer ini adalah penerus dari Iconia A1-810 yang telah meluncur lebih dulu di pasar. Pengumuman tablet Iconia A1-830 yang mendapatkan update Android KitKat …
Baca Selanjutnya »Samsung Siapkan Smartphone Murah Dengan OS Android KitKat
TeknoFlas.com – Kabar terbaru datang dari pihak Samsung yang menyebut bahwa produsen smartphone raksasa ini telah mempersiapkan sebuah smartphone murah yang sudah menggunakan OS Android terbaru yakni Android 4.4.2 Kitkat. Smartphone yang belum pasti namnya ini, memiliki kode SM-G310. Berikut bocoran spesifikasinya. Kabarnya akan mengusung layar berukuran 3.97 inchi dengan …
Baca Selanjutnya »Samsung Galaxy S5 Resmi Gunakan Sensor Sidik Jari
TeknoFlas.com – Rumor akan kehadiran smartphone andalan Samsung kian santer, Samsung Galaxy S5 yang rencananya akan dirilis pada gelaran MWC 24 Februari mendatang ini dikabarkan telah dikonfirmasi akan membawa fitur sensor sidik jari seperti iPhone 5S. Hal ini sangat berbeda dengan rumor sebelumnya yang menyebutkan bahwa Galaxy S5 tidak akan …
Baca Selanjutnya »BlackBerry Z3, Nama Resmi BB Jakarta
TeknoFlas.com – Setelah muncul foto penampakannya, kini muncul nama resmi dari smartphone BlackBerry Jakarta. Smartphone BlackBerry Jakarta ini kabarnya akan menggunakan nama resmi sebagai BlackBerry Z3. Spesifikasi detail yang ditawarkan oleh BlackBerry Z3 juga telah beredar di internet. Smartphone BlackBerry Z3 Jakarta ini kabarnya akan dijual dengan harga $150 atau …
Baca Selanjutnya »Xiaomi Luncurkan Hongmi 1S, Harga Rp 1,6 Jutaan
TeknoFlas.com – Xiaomi, produsen smartphone yang sering disebut-sebut sebagai Apple-nya China ini meluncurkan smartphone terbaru, yakni Hongmi 1S di negara asalnya. Xiaomi Hongmi 1S ini dijual dengan harga yang tak jauh berbeda dengan Hongmi, yakni $150 atau sekitar Rp 1,6 jutaan. Smartphone Xiaomi Hongmi 1S ini akan dipasarkan di luar …
Baca Selanjutnya »Samsung Galaxy Core Advance Sambangi Korea Selatan
TeknoFlas.com – Setelah diumumkan pada bulan Desember 2013 atau kurang lebih 2 bulan yang lalu, Samsung akhirnya secara resmi meluncurkan smartphone Galaxy Core Advance di Korea Selatan. Samsung Galaxy Core Advance mengusung spesifikasi yang lebih maju dari Galaxy Core Duos. Tampilan luar Galaxy Core Advance ini memang tak jauh berbeda …
Baca Selanjutnya »KakaoTalk Kini Hadir di Nokia Asha
TeknoFlas.com – Aplikasi insttant messenger atau chatting KakaoTalk akhirnya tersedia untuk platform handset Nokia Asha. Hal ini tentu menjadi kabar gembira bagi pengguna ponsel Asha karena kini mereka dapat menginstal aplikasi KakaoTalk yang sebelumnya hanya dinikmati oleh pengguna smartphone. Keluarga ponsel Nokia Asha adalah produk yang dirancang khusus oleh Nokia …
Baca Selanjutnya »Mito Fantasy Type: Android Keypad QWERTY, Pesaing Galaxy Chat
TeknoFlas.com – Merek lokal Mito telah meluncurkan smartphone baru yang dilengkapi dengan keypad QWERTY fisik, yakni Fantasy Type yang dijual dengan harga Rp 800 ribuan. Handset Mito Fantasy Type ini akan menjadi pesaing tangguh Samsung Galaxy Chat. Saat ini sangat sedikit handset atau smartphone Android yang dilengkapi dengan keypad QWERTY. …
Baca Selanjutnya »