TeknoFlas.com – Beredar kembali bocoran spesifikasi dari Nokia Lumia 1020 yang sebelumnya dikenal sebagai Nokia EOS. Smartphone ini beredar dalam bentuk spesifikasi dan foto final seperti yang dilansir dari WpCentral, Selasa (9/7/2013). Sebagai penerus Nokia PureView, smartphone pengusung OS Windows Phone ini gunakan fitur kamera OIS (optical image stabilization). Nokia …
Baca Selanjutnya »Cara Cek IMEI dan Fungsi di Handphone Anda!
TeknoFlas.com – Baru-baru ini tersiar kabar bahwa pemerintah melalui Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo), Kementerian Perdagangan dan BRTI serta penyelenggara komunikasi sepakat akan memblokir IMEI (International Mobile Equpment Identity) ponsel yang ilegal. Hal ini dilakukan untuk menjaga legalitas sebuah produk, khususnya gadget smartphone. Apa itu IMEI? Dikutip TeknoFlas dari Tabloid …
Baca Selanjutnya »Download Jadwal Puasa Ramadhan 2013 Dengan Aplikasi Android Ini
TeknoFlas.com – Sidang isbat sudah digelar kemarin dan pemerintah menyatakan bahwa tanggal 1 Ramadhan jatuh pada tanggal 10 Juli 2013. Pada hari Rabu besok seluruh umat Indonesia akan melaksanakan ibadah puasa sebulan penuh. Bagi Anda yang ingin mendapatkan Jadwal Puasa Ramadhan 2013, TeknoFlas memberikan informasi aplikasi Android yang bisa Anda …
Baca Selanjutnya »Tips Bedakan Galaxy S4 Asli dan Galaxy S4 China
TeknoFlas.com – Sukses menjadi smartphone terbaik untuk tahun ini, membuat Samsung Galaxy S4 menjadi sasaran empuk untuk target kloning. Hal inilah yang membuat resah masyarakat yang ingin membeli smartphone asli. Namun cara yang tepat adalah dilihat dari harganya yang sangat murah dibanding dengan yang asli. Berikut ini ada cara bagaimana …
Baca Selanjutnya »Harga Google Nexus 7 Hanya 1,7 Juta
TeknoFlas.com – Sebuah berita mengejutkan dari ranah ponsel Google. Smartphone Google Nexus 7 dikabarkan turun harga drastis. Tablet Google Nexus 7 harga turun dengan dibanderol Rp 1,7 juta. Apa yang menjadi alasan pihak Google memangkas harga tablet ini? Dilansir dari Phone Arena, Senin (08/07/2013), hal ini dilakukan untuk menghabiskan stok …
Baca Selanjutnya »Tingkatkan Performa Ponsel Android Dengan Cara Ini
TeknoFlas.com – Pernahkah Anda merasakan beratnya mengakses ponsel Android? Tentunya Anda akan kesal! Oleh karena itu, Anda harus bisa memaksimalkan performa Android agar kinerjanya tidak menurun. Lakukan beberapa tips berikut ini untuk meningkatkan performa smartphone Android Anda agar tidak lemot. Dikutip dari Merdeka, Sabtu (06/07/2013), ada 5 hal yang perlu …
Baca Selanjutnya »3 Tablet Lenovo Harga Terjangkau
TeknoFlas.com – Berbeda dengan produsen gadget terkemuka dengan memunculkan rumor dan bocoran spesifikasi, tanpa banyak desas-desus Lenovo meluncurkan 3 tablet sekaligus. Lenovo memang serius mengembangkan pasar tablet dengan meluncurkan tablet Lenovo A1000, A3000, dan S6000. Lenovo A1000 Lenovo A1000 juga akan menggunakan layar berukuran 7 inci dengan resolusi 1024×600 pixel. …
Baca Selanjutnya »Tips Memotret Kembang Api Menggunakan Ponsel
TeknoFlas.com – Pasti Anda tidak akan menyia-nyiakan momen pesta kembang api yang biasanya digelar pada acara-acara besar maupun tahun baru pada malam hari. Mengabadikan momen tersebut dengan memotret adalah cara yang tepat. Terkadang orang berpikir kalau hasilnya akan bagus dengan memakai kamera digital. Anggapan tersebut belum tentu benar karena dengan …
Baca Selanjutnya »Iklan Samsung Galaxy S4 Kembali Ejek Apple
TeknoFlas.com – Rival abadi tampaknya tidak henti-hentinya mengadakan persaingan entah itu dari segi produk ataupun promosi. Hal tersebut dilakukan kembali oleh pihak Samsung dengan mengiklankan Samsung Galaxy S4 yang kembali didalamnya terdapat ejekan buat Apple. Dikutip dari Tempo, Minggu (07/07/2013), iklan Galaxy S4 berjudul ‘simi sem skilur pig’ atau yang …
Baca Selanjutnya »Trik Mudah Gunakan Email di Gmail!
TeknoFlas.com – Apakah Anda termasuk pengguna email Gmail? Jika iya, maka pelajari tips berikut ini karena Gmail memberikan kemudahan untuk Anda dengan shortcut keyboard yang dapat mengefisienkan aktivitas email pengguna. Bagaimana caranya? Untuk mengawali tips ini, pastikan Anda telah mengaktifkan pengaturan cara pintas keyboard di Gmail. Cara untuk mengaktifkannya, pertama …
Baca Selanjutnya »