Redaksi TeknoFlas

Menikmati Sepoian Angin Papua di 2 Pantai Ini

Teknoflas.com – Coba anda bayangkan, sebuah ketenangan yang sangat didambakan oleh setiap orang ada di depan mata anda. Suara angin yang pelan, matahari yang bersinar cerah, kelembutan pasir yang ramah, serta hilir ombak yang begitu menyenangkan untuk dinikmati. Di manakah itu? Ya, di pantai. Namun, jangan langsung berpikir bahwa anda …

Baca Selanjutnya »

Mencari Ketenangan? Yuk Berwisata ke 2 Danau Papua Ini

Teknoflas.com – Mencari ketenangan setelah sibuk dan terjebak dalam rutinitas keseharian adalah tujuan utama ketika anda memutuskan berwisata. Tidak heran, jika anda akan cenderung memilih yang jauh dari kehidupan kota yang menyesakkan. Mengingat tekanan kerja yang bertubi-tubi selama hari kerja terkadang mampu membuat anda untuk segera escape dari tekanan-tekanan tersebut …

Baca Selanjutnya »

Berita AS Roma: Terancam Batal, Gerson Pindah Ke Frosinone

Teknoflas.com – AS Roma mengejutkan klub-klub ternama Eropa pada bursa transfer musim panas 2015 dengan sukses merekrut calon pemain bintang kelas dunia asal Brazil, Gerson (18) dari Fluminense. Gerson bersedia gabung ke AS Roma dengan nilai transfer sebesar 15 juta euro. Ia ternyata lebih memilih berkarir profesional di tanah Italia ketimbang …

Baca Selanjutnya »

Oslo Jadi Kota Pertama Di Dunia Tanpa Mobil & Sepeda Motor

Teknoflas.com – Polusi udara merupakan masalah klasik di sejumlah ibukota negara dunia. Salah satu penyumbang terbesar adalah asap yang dikeluarkan oleh kendaraan roda dua dan empat. Demi mengurangi pencemaran udara yang semakin tak sehat, Oslo melarang peredaran mobil dan sepeda motor. Ibukota Norwegia tak bakal mengizinkan semua warga untuk memiliki …

Baca Selanjutnya »

Berita Lazio: Tare Bidik Veltman Pengganti De Vrij

Teknoflas.com – Lini belakang Lazio yang masih rapuh tetap jadi perhatian utama Pioli. Tak bisa dipungkiri bila kehadiran Stefan de Vrij sudah tak tergantikan lagi. Hal ini memaksa direktur olahraga Igli Tare mulai mencari solusi alternatif yang sepadan agar tidak menimbulkan ketergantungan di masa depan. Tare pun kembali memburu bek …

Baca Selanjutnya »

Pelancong Sejati? Kunjungi 3 Tempat Ini di Papua

Teknoflas.com – Wilayah paling timur di Indonesia seringkali diremehkan keberadaannya. Namun, siapa sangka jika pulau yang sempat membuat perselisihan Belanda-Indonesia menyimpan banyak surga bagi para pelancong yang haus akan keindahan alam. Berikut tempat-tempat yang wajib anda kunjungi bagi yang merasa pelancong sejati. 1. Taman Nasional Teluk Cendrawasih Taman nasional ini …

Baca Selanjutnya »

Begini Cara Mengecek Perangkat Android Yang Sudah Root

Teknoflas.com – Bagaimana cara mengetahui perangkat android yang sudah di root..? Tidak begitu sulit kok, bahkan tak perlu dibawa ke konter ponsel terdekat. Anda sebagai orang awam bisa pula mengecek perangkat android apakah sudah pernah di root sebelumnya atau tidak. Sebelum membeli ponsel bekas dari tangan orang lain, sebaiknya mengetahui hal …

Baca Selanjutnya »

4 Cara Mudah Membersihkan Busi Sepeda Motor Agar Awet

Teknoflas.com – Bagaimana cara membersihkan busi sepeda motor agar selalu awet..? Ikuti saja empat tips berikut ini yang sudah terbukti efektif. Seperti diketahui, busi punya peran penting dalam proses pembakaran mesin motor. Apabila busi dalam kondisi kotor akibat tumpukan kerak, kotoran atau debu mengendap, maka mesin sepeda motor mogok alias tak …

Baca Selanjutnya »

Berita Inter Milan: Ausilio Ketahuan Pantau Pjaca

Teknoflas.com – Direktur olahraga Inter Milan, Piero Ausilio, tertangkap kamera wartawan tengah berada di Kota Zagreb, Kroasia, untuk menyaksikan pertandingan Liga Champions 2015/16 antara Dinamo Zagreb versus Olympiacos. Kuat dugaan kehadiran Ausilio untuk memantau langsung perkembangan winger muda Marko Pjaca yang sudah dibidik Inter Milan sejak bursa musim panas 2015. …

Baca Selanjutnya »

Ternyata, Mie Tidak Seberbahaya yang Diberitakan!

Teknoflas.com – Seorang Ahli Gizi bernama Hardinsyah mengatakan bahwa mi instan bukan makanan berbahaya. Profesor dari Institur Pertanian Bogor tersebut mengatakan mi instan yang sudah memiliki label Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) pasti aman dikonsumsi. Ia pun menyanggah anggapan bahwa bahan pengawet yang terdapat dalam mi instan berbahaya jika …

Baca Selanjutnya »